Mengenal Penyebab Penyakit Kulit Herpes yang Rentan Terjadi di Masyarakat

By Aullia Rachma Puteri, Kamis, 13 Oktober 2022 | 19:00 WIB
Penjelasan singkat mengenai penyakit kulit herpes hingga penyebab yang menyebabkan kulit gatal memerah. (Nakita.id/Naura)

Nakita.id - Berikut penjelasan mengenai penyakit kulit herpes serta penyebab herpes yang rentan terjadi di masyarakat.

Ada banyak jenis penyakit kulit yang mudah sekali menyerang seseorang baik itu orang dewasa hingga anak-anak sekalipun.

Terkena penyakit kulit tentu saja bisa membuat tubuh menjadi tidak nyaman.

Adanya penyakit kulit ini bisa membuat tubuh menjadi gatal-gatal.

Bahkan ada beberapa penyakit kulit yang datangkan sensasi perih atau terbakar.

Adanya penyakit kulit juga bisa mengganggu kemulusan kulit tubuh.

Padahal di sisi lain, kemulusan kulit tubuh penting untuk dijaga supaya bisa menunjang penampilan.

Salah satu jenis penyakit kulit yang banyak diderita orang adalah herpes, Moms.

Melansir dari Healthline, ciri-ciri herpes, awalnya bagian kulit akan muncul luka terasa gatal atau panas.

Kemudian munculnya luka tersebut biasanya ditandai dengan gejala tidak enak badan, demam, nyeri otot, dan lainnya.

Selengkapnya pengertian penyakit kulit herpes ada di bawah ini.

Penyakit Kulit Herpes

Baca Juga: Ciri-ciri Hingga Penyebab dan Cara Mengobati Cepat Herpes Kulit