Ciri-Ciri Bayi Kurang Gizi dan Cara Mengatasinya, Moms Wajib Tahu!

By Diah Puspita Ningrum, Senin, 17 Oktober 2022 | 12:30 WIB
Ciri-ciri bayi kurang gizi ()

Nakita.id - Kenali ciri bayi kurang gizi yang bisa berdampak buruk bagi anak jika dibiarkan begitu saja.

Ciri bayi kurang gizi menunjukkan adanya tanda-tanda si Kecil mengalami kekurangan nutrisi.

Ciri bayi kurang gizi ini bisa Moms lihat dari perubahan tubuh anak di masa pertumbuhannya.

Kurang gizi atau malnutrisi pada anak dijelaskan sebagai ketidakseimbangan asupan nutrisi.

Dari data statistik, 155 juta anak di bawah lima tahun mengalami stunting atau pertumbuhan tidak optimal.

Sementara 41 juta lainnya mengalami obesitas.

Pertumbuhan anak yang kurang optimal ini dipengaruhi oleh asupan nutrisi yang tidak tercukupi.

Sedangkan masalah berat badan dipengaruhi oleh asupan yang berlebihan.

Kekurangan gizi ini akan berdampak pada pertumbuhan, perkembangan dan kesehatan secara umum.

Melansir dari berbagai sumber, kenali ciri bayi kekurangan gizi agar Moms bisa lebih waspada.

Apa saja? Yuk simak selengkapnya!

Baca Juga: Sekilas Tampak Mirip, Ternyata Ini Perbedaan Anak Kurus Sehat dan Kurang Gizi Menurut Ahli