Berbagai Suara Kucing dan Artinya yang Perlu Diketahui, Apa Saja?

By Diah Puspita Ningrum, Selasa, 18 Oktober 2022 | 18:45 WIB
Mengenal arti suara kucing (Nakita.id/Syifa)

Nakita.id - Kucing menjadi salah satu hewan peliharaan favorit orang-orang.

Selain lucu dan menggemaskan, kucing juga bisa menjadi teman bermain menyenangkan.

Ini karena kucing adalah hewan yang cenderung aktif.

Biara soal kucing, kalian mungkin sudah sering mendengar berbagai suara kucing.

Seperti mengeong, mendesis, mendengkur dan lain-lain.

Usut punya usut, suara kucing ini bukan tanpa maksud loh, Moms.

Suara kucing ini dikeluarkan ketika hewan peliharaan menggemaskan ini berkomunikasi.

Jika Moms bisa memahami suara-suara kucing, tentu saja akan menjadi sebuah manfaat.

Apalagi jika Moms sering kali bingung dengan apa saja yang dibutuhkan kucing.

Melansir dari Modern Cat, ada beberapa suara kucing yang bisa dikeluarkan.

Seperti apa arti dan maksudnya? Yuk langsung saja simak!

Baca Juga: Tiba-tiba Kucing Banyak Mengeluarkan Air Liur Apa Penyebabnya? Bisa Jadi karena Masalah Kesehatan Ini