Terlengkap Jawaban Soal Fungsi Kuadrat Latihan Uji Kompetensi Halaman 169 Buku Matematika Kelas X SMA Kurikulum Merdeka

By Ratnaningtyas Winahyu, Minggu, 23 Oktober 2022 | 07:30 WIB
Jawaban soal Latihan Uji Kompetensi halaman 169 buku Matematika kelas X SMA Kurikulum Merdeka (Freepik.com)

3. Bola dilemparkan ke atas dari tanah dengan kecepatan tertentu.

Sehingga, ketinggian yang dicapai merupakan fungsi dari waktu h (t) = -5t2 + 40t

Berapa ketinggian maksimum yang dicapai oleh bola?

Jawaban:

Ketinggian maksimum dapat dihitung

a. Alternatif 1

h (t) = -5t (t-8)

memotong sumbu X di (0,0) dan (8,0)

Sumbu simetrinya x = 0 + 8 / 2 = 4

h (4) = -5 (4) (4-8)

         = 80

Baca Juga: Jawaban Lengkap Soal Fungsi Kuadrat Latihan 6.4 Halaman 160 Buku Matematika Kelas X Kurikulum Merdeka