Inspirasi Nama Bayi Laki-laki dan Perempuan Bermakna Cerdas dari Beragam Bahasa

By Poetri Hanzani, Rabu, 26 Oktober 2022 | 11:43 WIB
Referensi nama bayi laki-laki dan perempuan bermakna cerdas. (Poetri / Nakita)

18. Pallas: Berasal dari bahasa Yunani, memiliki arti kebijaksanaan.

19. Phoebe: Berasal dari bahasa Yunani, memiliki arti cerah.

20. Aariv: Berasal dari bahasa India, memiliki arti raja kebijaksanaan, pengetahuan, cerdas.

21. Aydin: Berasal dari bahasa Turki, memiliki arti cerdas.

22. Boman: Berasal dari bahasa Persia, memiliki arti pikiran besar.

23. Hakim: Berasal dari bahasa Arab, memiliki arti belajar, bijak.

24. Raghnall: Berasal dari bahasa Latin, memiliki arti cerdas dan kuat.

25. Osbert: Berasal dari bahasa Inggris, memiliki arti sangat brilian.

26. Filbert: Berasal dari bahasa Inggris, memiliki arti cerah.

27. Farzan: Berasal dari bahasa Persia, memiliki arti cerdas, sangat berpengetahuan.

28. Redmond: Berasal dari bahasa Irlandia, memiliki arti pelindung yang cerdas.

Baca Juga: Inspirasi Nama Bayi Laki-Laki dan Perempuan Lahir Bulan September Beserta Arti, Cocok yang Mana?