Tanaman Hias Populer yang Bisa Tumbuh di Air, Ada Sirih Gading dan Monstera

By Kintan Nabila, Jumat, 28 Oktober 2022 | 07:15 WIB
Tanaman hias yang bisa tumbuh di air (Nakita.id/Adel)

Stek tanaman karet membutuhkan waktu 12 minggu atau lebih untuk berakar di air.

5. Tanaman laba-laba

Tanaman laba-laba juga bisa tumbuh subur di air.

Potong anakan tanaman laba-laba yang memiliki inti kecil di atasnya, di sinilah akar akan tumbuh.

Tempatkan tanaman di dalam air, pastikan hanya akarnya yang tertutup.

Pilih tempat dengan cahaya tidak langsung yang terang dan tunggu sampai akarnya tumbuh.

6. Monstera

Ambil potongan tanaman monstera dan masukkan ke dalam air.

JIka tanaman monstera tidak tumbuh, cobalah tempatkan di area dengan pencahayaan yang lebih terang.

7. Bambu rejeki

Bambu rejeki tidak cocok dengan klorin dan bahan kimia lain yang dapat ditemukan di air ledeng.

Tempatkan potongan tanaman bambu rejeki dalam segelas kecil air botolan atau air suling.

Pilih tempat dengan sinar matahari tidak langsung yang cerah dan ganti air seminggu sekali.

Baca Juga: Tanaman Hias yang Bisa Dimakan dan Berkhasiat, Enak Plus Bikin Sehat

Artikel ini telah tayang di Kompas dengan judul "7 Tanaman Hias Populer yang Bisa Tumbuh di Air"