Ini Dia Masalah Telinga yang Sering Terjadi pada Kucing, Haruskan Langsung ke Dokter Hewan?

By Amallia Putri, Jumat, 28 Oktober 2022 | 14:30 WIB
Masalah kesehatan telinga kucing (Nakita.id/Kirana)

- Adanya kemerahan pada bagian lubang telinga kucing

- Kucing sering menggelengkan kepalanya

Melansir dari Kompas, hal ini perlu segera ditangani oleh dokter hewan, sebab jika tidak akan menyebabkan kerusakan pada telinga anabul.

3. Polip Telinga

Biasanya dokter membutuhkan alat khusus untuk mendiagnosa adanya penyakit yang satu ini.

Apabila ditemukan, dibutuhkan operasi pengangkatan polip.

Itulah tadi beberapa penyakit telinga yang sering menyerang kucing.

Pastikan Moms ketahui caranya menjaga kesehatan telinga kucing

Tak hanya dari makanan saja, telinga kucing bisa tetap sehat apabila majikannya rutin membersihkan. 

Kotoran yang ada di telinga rawan menjadi pemicu infeksi.

Moms bisa konsultasikan pada dokter hewan untuk mengetahui obat pembersih telinga yang cocok.

Baca Juga: Penting Tahu Cara Merawat Kucing Baru Lahir yang Tepat