Arti Nama Raden untuk Nama Bayi Laki-laki Lengkap dengan Rangkaiannya

By Hanifa Qurrota A'yun, Minggu, 30 Oktober 2022 | 17:00 WIB
Ide nama bayi laki-laki ()

Nakita.id - Inilah arti nama Raden untuk bayi laki-laki.

Nama Raden dalam bahasa Jawa berarti rasa, perasaan.

Kata Raden berasal dari kata Radya yang berarti negara, keraton, atau pemangku negeri.

Raden ini biasa digunakan sebagai sebutan lelaki yang berasal dari keluarga bangsawan di Jawa.

Namun nama Raden banyak diartikan sebagai anak laki-laki.

Artikel yang dilansir dari berbagai sumber ini akan memberikan Moms rekomendasi nama bayi laki-laki Raden dan rangkaiannya.

Nama Bayi Laki-laki Raden

1. Raden Afif Daniel

Lelaki yang tinggi harga dirinya

Raden: perasaan

Afif: harga diri

Daniel: adil

2. Raden Alzam Eijaz

Pria yang tekun dan penuh keajaiban

Baca Juga: Rangkaian Nama Bayi Laki-laki Modern 2-3 Kata Huruf K, Lengkap dengan Arti dan Nama Panjang

Raden: rasa

Alzam: tekun

Eijaz: keajaiban

3. Raden Azri Al Amin

Pria yang terpercaya

Raden: rasa

Azri: cerdas

Al Amin: terpercaya

4. Raden Bariq Emran

Pria yang mencerahkan sekitar

Raden: perasaan

Bariq: cahaya

Emran: berkembang

Baca Juga: Ide Nama Bayi Laki-laki Awalan Huruf J dari Bahasa Arab, Bermakna Tampan, Rupawan dan Religius

5. Raden Barra Esfand

Pria suci yang teguh pendiriannya

Raden: rasa

Barra: teguh

Esfand: suci

6. Raden Dary Fannan

Pria yang bijaksana

Raden: rasa

Dary: bijaksana

Fannan: berjiwa seni

7. Raden Felix Pranadipa

Pria yang membawa kebahagiaan dalam hidup

Raden: rasa

Felix: bahagia

Pranadipa: kehidupan

Baca Juga: Rangkaian Nama Bayi Laki-laki 2-3 Kata Lahir di Bulan November Lengkap dengan Arti