Cara yang Benar Menggunakan Kompres untuk Mengatasi Mata Anak Belekan

By Amallia Putri, Senin, 31 Oktober 2022 | 13:36 WIB
Cara mengatasi mata anak belekan menggunakan kompres dengan benar (Nakita/Naura)

Menyimpannya untuk digunakan nanti hanya akan membuat bakteri mudah menumpuk.

Apalagi handuk lembap setelah dicelupkan ke dalam air.

Bakteri yang ada pada handuk bisa jadi malah akan memperparah gejala belekan pada anak.

Maka dari itu, cara yang paling tepat untuk menggunakannya adalah dengan langsung mencucinya.

Siapkan banyak handuk kecil untuk cadangan apabila yang lainnya sedang dicuci.

Gejala Belekan pada Anak

Biasanya, belekan pada anak digejalai dengan:

1. Salah satu atau kedua mata anak merah

2. Mata anak bengkak

3. Keluar air mata terus menerus

4. Ada cairan berwarna putih kehijauan yang keluar dari mata anak

Baca Juga: Rekomendasi Obat Mata Bayi Belekan dengan Salep Mata Bayi di Apotek, Apa Saja?