Ayah Berperan Sama Mengasuh Anak Laki-laki, Ini Cara yang Bisa Dicoba untuk Tingkatkan Kekompakan

By Diah Puspita Ningrum, Rabu, 2 November 2022 | 12:30 WIB
Ayah berperan sama mengasuh anak laki-laki (Nakita/Karmita)

Sewaktu si Kecil beranjak remaja, ia menyaksikan ayahnya berinteraksi dengan ibunya, maka ia belajar tentang rasa hormat (atau tidak hormat).

Selain itu, bagaimana pria dan wanita berinteraksi.

Dan tentang bagaimana pria seharusnya menangani konflik dan perbedaan.

3. Kembangkan minat yang sama

Ada kasus di mana seorang ayah suka olahraga dan menghabiskan waktu bersama teman-temannya.

Sementara anak laki-lakinya lebih suka membaca.

Perbedaan ini tidak bisa dipaksakan, dan ketika Dads mendorong untuk olahraga tidak menemukan kecocokan.

Namun jangan berkecil hati-hati, temukan satu hal yang Dads dan si Kecil sukai.

Misalnya, berkemah, lalu mendirikan tenda atau memasak di atas api unggun bersama.

Ketika Dads mulai memaksimalkan waktu bersama si Kecil di luar ruangan dan melakukan sesuatu yang berdua nikmati, hubungan Dads dan anak akan tumbuh dengan baik.

Selamat mencoba, Dads!

Baca Juga: Belum Kering Luka Bekas Melahirkan, Dads Wajib Berperan Sama Lakukan Hal Ini Buat Istri dan Si Kecil