Pendarahan Jadi Ciri Terakhir! Ternyata Demam Jadi Tanda Keguguran pada Ibu Hamil, Begini Penjelasan Ahli

By Aullia Rachma Puteri, Kamis, 3 November 2022 | 13:29 WIB
Tanda keguguran yang mengerikan adalah demam, begini kata ahli (Freepik.com)

Pendarahan bisa dimulai dengan keluarnya bercak ringan atau bisa lebih berat dengan munculnya semburan darah.

Saat serviks melebar untuk mengosongkan, pendarahan akan menjadi lebih hebat.

Pendarahan terberat umumnya berakhir dalam waktu tiga sampai lima jam sejak pendarahan hebat dimulai.

Pendarahan yang lebih ringan dapat berhenti dan mulai lebih dari satu hingga dua minggu sebelum benar-benar berakhir.

Berapa banyak pendarahan yang dialami bergantung pada berbagai kondisi, termasuk usia janin dan apakah keguguran terjadi secara alami atau tidak.

Tanda keguguran di atas sebenarnya bisa terjadi karena ada pemicunya.

Salah satu pemicunya adalah makanan.

Inilah daftar makanan bikin keguguran yang harus dihindari ibu hamil.

Makanan Bikin Keguguran

Makanan ini dapat menyebabkan pelebaran atau pembukaan serviks dan kontraksi saat hamil.

Hal tersebut memicu risiko keguguran bagi ibu hamil.

1. Nanas

Nanas mengandung bromelain yang dapat melunakkan serviks untuk memulai kontraksi pada perempuan hamil.

Baca Juga: Dinda Hauw Keguguran Bayi Kembarnya, Yuk Moms Kenali Gejala Awal Keguguran Agar Dapat Segera Ditangani