Membedakan Pola Asuh Anak dan Remaja yang Harus Diketahui Orang Tua

By Diah Puspita Ningrum, Senin, 7 November 2022 | 07:15 WIB
Membedakan pola asuh anak dan remaja (Nakita.id)

Penelitian mengungkap kalau kualitas Moms dan Dads baru bia berubah setelah anak masuk usia sekolah SD.

Tapi di saat yang sama, orang tua juga harus memperbaiki hubungan dengan anak secara emosional.

Kalian harus lebih percaya diri dan menanamkan prinsip serta nilai yang sudah bisa dipahami anak usia sekolah.

Melansir dari Parenting Across Scotland, ada beberapa perbedaan dalam mengasuh anak remaja.

Berikut perubahan gaya pola asuh yang bisa Moms terapkan ketika anak sudah menginjak usia 12 tahun ke atas.

Pola asuh anak dan remaja

Pola Asuh Remaja

1. Konflik

Konflik dengan anak usia remaja tidak selalu buruk.

Ini karena di masa-masa tersebut anak sedang belajar untuk mandiri.

Moms hanya harus mendengarkan sudut pandang anak dan mencari jalan tengah.

2. Berikan panduan yang jelas

Baca Juga: Penerapan Pola Asuh Demokratis dan Dampak yang Ditimbulkan pada Anak