Coba Perawatan Rambut Rontok Ala Rumahan yang Ampuh Berkhasiat

By Diah Puspita Ningrum, Selasa, 8 November 2022 | 09:15 WIB
Perawatan rambut rontok dengan bahan alami (Poetri / Nakita)

Nakita.id - Ketahui cara perawatan rambut rontok dengan bahan alami yang bisa dicoba.

Perawatan rambut rontok perlu dilakukan untuk mencegah tambah parah.

Kabar baiknya, perawatan rambut rontok tidak harus selalu dilakukan di salon.

Kondisi rambut rontok memang menjadi permasalahan banyak orang.

Banyak yang memicu rambut rontok, seperti keturunan hingga hormon.

Infeksi jamur, stres dan penyakit juga bisa menjadi penyebab rambut rontok.

Melansir dari berbagai sumber, ada sejumlah bahan alami yang bisa kalian gunakan untuk mengatasi rambut rontok.

Perawatan Rambut Rontok Pakai Bahan Alami

1. Cuka apel dan lemon

Campurkan setengah sendok teh cuka sari apel dan 2 sendok makan air lemon.

Tuangkan campuran ini ke kulit kepala lalu pijat dengan ujung jari.

Diamkan selama 15-20 menit, kemudian cuci dengan air hangat dan sampo.

Aplikasikan seminggu sekali untuk mencegah rambut rontok dan berketombe.

Baca Juga: Alami Kerontokan Rambut, Moms Bisa Coba Serum Rambut yang Satu Ini!