Berapa Lama Bayi Akan Bertahan Setelah Ketuban Pecah?

By Amallia Putri, Kamis, 10 November 2022 | 18:30 WIB
Berapa lama bayi akan bertahan setelah ketuban pecah? (Pixabay.com/Greyerbaby)

3. Berkeringat

4. Nyeri pada rahim

5. Adanya aroma tak sedap dari cairan yang keluar dari vagina

Sementara itu, dokter juga akan memantau perkembangan Si Kecil yang ada di dalam kandungan.

Biasanya, dokter akan memantau dari detak jantung, gerakan, temperatur, dan tanda-tanda vital lainnya.

Yang Perlu Dilakukan Jika Ketuban Pecah Sebelum Waktunya

Pecahnya ketuban biasanya terjadi pada usia kehamilan 37 minggu ke atas.

Namun, jika ketuban pecah sebelum pada usia kehamilan tersebut, Moms perlu untuk langsung memeriksakannya ke dokter.

Nantinya, Moms akan disarankan untuk melakukan perawatan intensif di rumah sakit dan meningkatkan cairan tubuh.

Dalam kondisi seperti ini, Moms akan berpeluang besar menjalani kelahiran secara prematur.

Itulah tadi beberapa hal yang perlu Moms ketahui soal pecahnya ketuban.

Baca Juga: Yang Dimaksud Ketuban Pecah Dini dan Penyebabnya!