Manfaat Keanekaragaman Hayati, Materi IPA Kelas 10 SMA Kurikulum Merdeka

By Amallia Putri, Minggu, 13 November 2022 | 10:00 WIB
Keanekaragaman hayati, materi IPA kelas 10 SMA (Pexels / Pham Thoai)

Keanekaragaman hayati sangat bermanfaat untuk perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.

4. Bidang Farmasi

Keanekaragaman hayati dapat digunakan untuk bahan obat-obatan. 

Banyak tanaman herbal yang kemudian dimanfaatkan menjadi bahan pembuatan obat untuk menyembuhkan penyakit.

Itulah tadi beberapa manfaat dari keanekaragaman hayati.

Cara Pelestarian Keanekaragaman Hayati

- Penanaman hutan

- Perlindungan ekosistem hutan

- Pencegahan kebakaran hutan

- Membangun suaka margasatwa

- Tidak merusak habitat hewan

Baca Juga: Penjelasan Tentang Pelestarian Keanekaragaman Hayati di Indonesia pada Buku IPA Kelas X Kurikulum Merdeka