Sederet Perlengkapan Bayi Laki-Laki yang Harus Moms Persiapkan

By Shinta Dwi Ayu, Senin, 21 November 2022 | 11:20 WIB
Perlengkapan bayi laki-laki yang tidak boleh tertinggal untuk dibeli salah satunya adalah topi. (Nakita.id/Karmita)

Perlengkapan Bayi Laki-Laki

Perlengkapan bayi laki-laki, dan perempuan sebenarnya tidak ada perbedaan yang signifikan Moms.

Mungkin hanya dari segi pakaian saja, modelnya akan berbeda.

Melansir dari Kompas, berikut sederet perlengkapan bayi yang wajib Moms beli.

 1. Pakaian

Pakaian menjadi salah satu perlengkapan paling penting yang harus Moms beli.

Pilih lah pakaian yang bahannya nyaman untuk sang buah hati.

Misalnya, berbahan katun supaya bisa lebih nyerap keringat Moms.

Mungkin Moms bisa memilih model pakaian jumpsuit untuk bayi laki-laki.

Supaya tubuhnya menjadi lebih hangat Moms.

2. Kain Bedong

Kain bedong sampai saat ini memang masih digunakan untuk bayi yang baru lahir.

Meskipun kini sudah banyak dokter yang mengatakan bahwa bayi baru lahir tidak harus dibedong.

Meski dibedong pun itu tidak boleh terlalu kencang, dan sering.

Baca Juga: Tips Persiapkan Perlengkapan Bayi yang Aman agar si Kecil Tetap Sehat