Ciri-ciri Asam Lambung Naik Sampai ke Dada, Kembung Hingga Mual

By Amallia Putri, Senin, 21 November 2022 | 15:15 WIB
Asam lambung naik ke dada, apa gejalanya? (Dok. Nakita.id)

4. Terus menerus sendawa

5. Seperti ada yang menyangkut di tenggorokan

6. Mual

Sering kali gejala ini juga disertai dengan cegukan yang tak kunjung reda.

Meredakan Asam Lambung

Apabila sudah merasakan gejala-gejala tersebut, Moms wajib untuk langsung meredakannya.

Bagaimana cara meredakan asam lambung yang baik dan benar? 

1. Kunyah permen karet tanpa gula

2. Makan pisang

3. Konsumsi camilan dalam porsi kecil

4. Longgarkan pakaian

Baca Juga: 7 Buah yang Aman Dikonsumsi untuk Penderita Asam Lambung