Moms dan Dads Wajib Tahu Beberapa Fakta Tentang Pola Tidur Bayi Usia 1-3 Bulan di Sini, Catat Sekarang!

By Shannon Leonette, Senin, 28 November 2022 | 09:39 WIB
Moms dan Dads, yuk ketahui beberapa fakta pola tidur bayi usia 1-3 bulan di sini! Jangan sampai ada yang terlewat, ya. (Nakita.id/Ruby)

Bahkan, bayi juga menunjukkan peningkatan jumlah waktu terjaganya secara terus-menerus.

Pola Tidur Bayi Usia 3 Bulan

Moms dan Dads mulai memahami pola tidur Si Kecil.

Mulai dari waktu tidur, waktu bangun, posisi tidur, berapa kali terjaga, dan lain-lain.

Di usia 3 bulan, Si Kecil kemungkinan besar akan tidur sekitar 5 jam sehari di siang hari.

Kemudian, akan tidur selama 6-8 jam di malam hari.

Bayi kemungkinan bisa terbangun 2-3 kali untuk menyusui, termasuk di malam hari.

Jadi, jangan sampai Moms dan Dads emosi dan stres sendiri ya.

Kabar baiknya adalah, sistem bayi sudah cukup matang dan berkembang, Moms dan Dads.

Khususnya di bagian perut, dimana bayi belajar bagaimana mencerna ASI dengan lebih baik, sehingga memudahkannya menyusu lebih banyak dan juga tertidur lebih lama.

Nah, itulah pola tidur bayi usia 1-3 bulan ya, Moms dan Dads.

Semoga penjelasan di atas bermanfaat!

Baca Juga: Pola Tidur Bayi Usia 6-9 Bulan, Berikut Sejumlah yang Hal Perlu Moms Tahu