Mitos atau Fakta Bayi Tidak Boleh Keluar Rumah Sebelum Usia 40 Hari? Simak Penjelasannya di Sini!

By Diah Puspita Ningrum, Minggu, 4 Desember 2022 | 20:30 WIB
Bayi tidak boleh keluar rumah sebelum 40 hari (nakita.id/karmitaylstr)

Meski begitu, Moms perlu mengingat satu hal.

Yakni yang tidak dibolehkan adalah anak berkontak dengan orang banyak.

Moms bisa mengajak anak keluar rumah meski usianya sebelum 40 hari dengan alasan tertentu.

Misalnya kontrol ke dokter atau mendapatkan imunisasi.

Singkatnya, Moms dan bayi tak perlu mengurung diri selama 40 hari dari kegiatan di luar rumah.

Yang tepat adalah bayi tidak pergi ke tempat keramaian yang terlalu banyak orang karena berpotensi terkena kuman penyakit.

Misalnya pergi ke mal atau perhelatan.

Kekebalan bayi masih sangat rentan saat usianya dibawah 40 hari.

Semoga membantu, Moms!

Baca Juga: Pantangan Ibu Hamil 4 Bulan yang Perlu Dihindari Agar Tidak Keguguran