8 Hal yang Perlu Dicermati Sebelum Mempresentasikan Teks Biografi

By Kirana Riyantika, Selasa, 6 Desember 2022 | 14:52 WIB
Penjelasan mempresentasikan teks biografi (Pixabay/kropekk_pl)

Bila ternyata peserta didik merasa malu atau grogi saat presentasi, maka bisa mengalihkan kontak mata lalu alihkan sejenak pandangan ke anggota tubuh lainnya.

6. Perhatikan gerak tubuh dan ekspresi

Ketika presentasi, sebaiknya tidak hanya membacakan teks yang ada.

Tapi juga bisa menyampaikan pesan secara komunikatif.

Sangat penting untuk menunjukkan gerak tubuh dan ekspresi yang pas supaya audiens tidak bosan.

7. Pengaturan suara

Presenter perlu mengatur suara supaya jelas didengar.

Pengaturan suara berupa jeda, intonasi, tekanan, lafal, dan irama perlu diperhatikan kesesuaiannya.

Suara yang tepat bisa mendukung daya tarik presentasi.

8. Pakaian yang digunakan

Presenter harus mengenakan pakaian yang sopan dan serasi.

Sebab, pakaian bisa berpengaruh terhadap kewibawaan.

Saat presentasi, presenter akan jadi pusat perhatian.

Sehingga penting untuk menggunakan busana yang baik.

Baca Juga: Kunci Jawaban Penulisan Kalimat Biografi Mohammad Hatta Bahasa Indonesia Kelas 10 SMA Halaman 140 Kurikulum Merdeka