Masker Wajah Alami dari Alpukat, Mudah Dibuat dan Bikin Kulit Makin Sehat Tanpa Perawatan Mahal

By Poetri Hanzani, Selasa, 27 Desember 2022 | 12:03 WIB
Cara membuat masker wajah dari buah alpukat dan manfaatnya untuk kulit. (Nakita.id/Shannon)

Nakita.id - Buah alpukat memiliki manfaat luar biasa untuk kecantikan kulit.

Selain lezat dikonsumsi, alpukat punya khasiat menjaga kulit tetap sehat dan lembab.

Ini karena adanya kandungan lemak sehat, vitamin, dan mineral di dalamnya.

Alpukat bisa menjadi salah satu bahan alami sebagai rutinitas perawatan kulit.

Moms bisa konsumsi langsung atau menjadikannya sebagai bahan alami untuk masker wajah.

Masker Wajah dari Alpukat

Dilansir dari Healthline, berikut cara membuat masker wajah dari buah alpukat dan madu.

Bahan-bahan:

- 1 sendok teh minyak kelapa yang sudah beku

- 1/2 alpukat matang

- 1 sendok teh madu

- 1 sendok teh air

Baca Juga: Ini Dia Deretan Manfaat Makan Alpukat Bagi Tubuh, Coba Sekarang!