Cara Cek Hasil TKD BUMN Batch 2 2022, H+1 Sudah Bisa Dilihat Hasilnya!

By Aullia Rachma Puteri, Jumat, 30 Desember 2022 | 13:20 WIB
Cara cek hasil TKD BUMN batch 2 (Instagram/ @kementerianbumn)

- Tes kesehatan (MCU) dimaksudkan untuk menilai tingkat kesehatan peserta ujian dalam menjalankan tugas-tugas jabatan yang dilamar.

- Wawancara dimaksudkan untuk menggali hal-hal spesifik yang terabaikan dalam pengukuran tes-tes sebelumnya dan/atau mendalami hasil pengukuran tes-tes sebelumnya.

Jadwal Rekrutmen Bersama BUMN tahap 2

Karena sekarang sudah masuk ke pengumuman hasil TKD BUMN, Dads harus kembali mengingat soal jadwal rekrutmen bersama BUMN tahap 2:

- 14-25 April 2022: Registrasi Online dan Seleksi Administrasi

- 9-11 Mei 2022: Pengumuman Registrasi Online dan Seleksi Administrasi

- 17 Mei - 27 Mei 2022: Pelaksanaan Tes Kemampuan Dasar (TKD) dan Core Values BUMN

- 8 Juni - 10 Juni 2022: Pengumuman TKD dan Core Values BUMN

- 12 Juni - 25 Juni 2022: Pelaksanaan Tes Kemampuan Bidang (TKB), Wawancara dan MCU yang dilakukan sesuai dengan ketentuan masing-masing BUMN

- 4 Juli 2022: Pengumuman Final Calon Pegawai BUMN

- 11 Juli 2022: Bela Negara

- 18 Juli 2022: Inagurasi

Baca Juga: Contoh Latihan Soal Deret Aritmatika Tes BUMN Batch 2 dan Pembahasannya