5 Dampak Buruk Ibu Menyusui Merokok yang Dirasakan Bayi Baru Lahir

By Aullia Rachma Puteri, Sabtu, 7 Januari 2023 | 18:44 WIB
Dampak buruk ibu menyusui merokok bagi bayi baru lahir (Freepik.com)

Nakita.id - Ini dampak buruk ibu menyusui merokok bagi bayi baru lahir.

Namanya saja merokok, pasti berbahaya bagi yang menghirup asapnya dan yang merokok.

Salah satu bahayanya bisa terjadi pada bayi.

Apalagi, ini yang merokok adalah ibunya sendiri, tentu sangat membahayakan.

Paparan nikotin dan zat lainnya pada rokok yang masuk ke tubuh Moms dapat memengaruhi bayi melalui ASI.

Nikotin akan mengendap di dalam ASI setidaknya selama 3 jam setelah Moms merokok.

Belum lagi, asap rokok yang menempel pada baju Moms bisa saja terhirup oleh Si Kecil.

Bahkan, nikotin yang masuk ke dalam ASI jumlahnya 2 kali lipat lebih banyak daripada jumlah nikotin yang masuk ke plasenta ketika merokok saat hamil.

Apalagi bahayanya? Simak selengkapnya di sini.

Dampak Buruk Ibu Menyusui Bagi Bayi Baru Lahir

Kata siapa ibu menyusui merokok tidak berdampak pada bayi baru lahir? Sangat berdampak buruk.

Dampak buruk ini tentunya tidak ingin dirasakan oleh Moms, karena bisa membahayakan kesehatan bayi bahkan bisa membunuhnya.

Baca Juga: Ibu Menyusui Saat Hamil, Adakah Dampak yang Ditimbulkan?