Cara Menghilangkan Kutu Rambut Anak Secara Alami dengan Bahan-bahan Alami

By Amallia Putri, Sabtu, 21 Januari 2023 | 18:45 WIB
Cara menghilangkan kutu anak pakai bahan rumahan (Dok.Nakita)

Kemudian, bilas rambut secara menyeluruh dengan sampo.

Lakukan cara ini setiap 3-4 hari untuk hasil terbaik.

Penyebab Anak Kutuan

Apa sih yang menjadi penyebab rambut anak bisa dihinggapi kutu? 

Barangkali Moms sudah merasa menjaga kebersihan anak setiap hari dengan mandi dan keramas.

Anak yang kutuan biasanya disebabkan karena kontak dengan orang yang mengalami masalah kutu.

Bisa jadi bukan dari anggota keluarga, tapi dari temannya di sekolah atau di tempat bermain.

Anak yang kutuan mudah diketahui gejalanya, Moms, yaitu dengan sering menggaruk kepalanya.

Tak hanya itu, leher dan tengkuknya pun juga jadi iritasi karena masalah ini.

Segera atasi masalah kutu dengan obat rambut atau obat alami yang ada pada daftar di atas.

Itulah tadi beberapa bahan rumahan yang bisa digunakan untuk mengatasi kutu di rambut anak.

Mudah, bukan?

Baca Juga: 5 Cara Membasmi Kutu Beras dengan Bahan Alami, Tertarik Coba?