Penyebab Bau Badan Ternyata Bukan Hanya dari Ketiak, Cari Tahu di Sini!

By Ratnaningtyas Winahyu, Jumat, 3 Februari 2023 | 06:00 WIB
Penyebab bau badan selain karena ketiak, salah satunya pubertas (Freepik.com)

Oleh karena itu, makanan yang Moms konsumsi dapat memengaruhi bau badan.

Ya, makanan dengan rasa yang sangat menyengat disebut-sebut dapat mengakibatkan bau badan yang kuat.

Adapun makanan dan minuman penyebab bau badan adalah:

- Daging merah

- Bawang merah dan bawang putih

- Sayuran seperti brokoli dan kol

- Rempah-rempah seperti kari, jintan, fenugreek, ketumbar

- Alkohol termasuk bir, anggur, dan minuman keras

2. Keringat berlebih

Penyebab bau badan berikutnya adalah keringat yang berlebih. Kondisi yang menyebabkan keringat berlebih dikenal dengan hiperhidrosis.

Hiperhidrosis bisa terjadi karena sejumlah faktor, seperti:

- Kecemasan

Baca Juga: Begini Caranya Menghilangkan Bau Matahari di Badan Setelah Naik Motor