Tips Menghemat Penggunaan Listrik agar Tagihan Murah Tak Menguras Kantong

By Ruby Rachmadina, Sabtu, 4 Februari 2023 | 18:30 WIB
Penjelasan tips hemat listrik (Pexels/Burak The Weekender)

2. Matikan Listrik Jika Tidak Dipakai

Cabut kabel-kabel yang menyolok di stop kontak jika memang tidak terpakai.

Cara ini efektif untuk menghemat penggunaan listrik.

Moms bisa menyalakan kembali jika peralatan elektronik akan digunakan.

Seperti: charger laptop, handphone, dan sebagainya.

3. Menyalakan AC Seperlunya

Tak jarang sedikit orang menyalakan AC selama seharian penuh.

Tetapi pada siang hari, Moms mungkin bisa mengandalkan ventilasi untuk keluar masuknya udara.

Membuka ventilasi atau jendela juga membuat ruangan tidak terlalu lembap.

Apabila ingin menggunakan AC, Moms bisa mengatur lama penggunaanya.

Set timer untuk berapa lama Moms akan menyalakan C.

Apabila suhu ruangan masih terasa panas, Moms bisa mengandalkan kipas angin.

Kipas angin memiliki konsumsi daya listrik yang lebih rendah dibandingkan AC.

Baca Juga: Sederet Cara Menambahkan Daya Listrik Secara Online di Rumah