Bukan Hanya Suami, Istri Wajib Berperan Sama pada Dads dalam 6 Hal Ini

By Aullia Rachma Puteri, Rabu, 8 Februari 2023 | 13:45 WIB
Istri wajib berperan sama terhadap suami (Freepik.com)

Nakita.id - Istri juga memiliki kewajiban untuk berperan sama terhadap suami.

Karena setelah menikah, kalian bukan lagi satu individu, melainkan pasangan.

Pasangan harus saling memahami satu sama lain.

Kali ini, Moms jangan hanya menuntut untuk suami memiliki peranan yang sama, tapi Moms juga harus memahami perannya sebagai pasangan.

Istri Berperan Sama Bagi Suami

Selama ini yang dituntut untuk berperan sama adalah suami terhadap istri.

Pasalnya, istri akan menanggung beban lebih berat daripada suami seperti, hamil hingga melahirkan.

Belum lagi, pemulihan pasca melahirkan.

Namun, Moms ternyata juga harus berperan sama bagi suami.

Suami atau Dads memilih Moms menjadi pasangannya agar bisa memahami satu sama lain.

Jadi, tidak hanya Dads saja yang memahami Moms, tapi sebaliknya.

Ada 6 peran istri pada suami yang harus Moms ketahui:

Baca Juga: Berperan Sama Jelang Moms Melahirkan, Dads Bisa Siapkan Barang-barang Ini untuk Dibawa ke Rumah Sakit