BMKG Beri Peringatan Cuaca Ekstrem Pada Senin 13 Februari 2023, Hujan Lebat Masih Berpotensi Terjadi di 30 Wilayah Indonesia, Mana Saja?

By Aullia Rachma Puteri, Senin, 13 Februari 2023 | 06:30 WIB
BMKG beri peringatan cuaca ekstrem pada Senin, 13 Februari 2023 (Dok. Nakita)

Nakita.id - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) beri peringatan cuaca ekstrem pada Senin, 13 Februari 2023.

BMKG memperkirakan, hujan lebat berpotensi mengguyur 30 wilayah di Indonesia. Mana saja?

Wilayah yang berpotensi hujan yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang

• Sumatera Barat

• Kep. Riau

• Kalimantan Selatan

• Sulawesi Tengah

Wilayah yang berpotensi hujan lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang

• Aceh

• Sumatera Utara

• Riau

• Bengkulu

• Jambi

Baca Juga: Curah Hujan Masih Tinggi, BMKG Umumkan Cuaca Ekstrem Masih Terjadi Pada Minggu 12 Februari 2023 di Wilayah Bagian Ini