Penjelasan Jenis-jenis Teks Drama, Bahasa Indonesia SMA Kelas 11 Kurikulum Merdeka

By Kirana Riyantika, Senin, 13 Februari 2023 | 15:00 WIB
Ini penjelasan jenis teks drama Bahasa Indonesia SMA kelas 11 kurikulum merdeka (Pexels/Pixabay)

Kadang, para tokoh juga ikut menyanyi serta menari.

Demi mengikuti iringan musik yang disajikan.

6. Sendratari

Ini merupakan gabungan dari drama dan tarian.

Pada pentas sendratari mengutamakan gerakan-gerakan sebagai penguat ekspresi.

Bahkan, beberapa gerakan bisa digunakan sebagai pengganti dialog.

Di Indonesia, sendratari biasanya ditampilkan untuk kisah-kisah zaman dulu seperti Ramayana, dan sebagainya.

7. Tablo

Jenis drama tablo mengutamakan aspek tarian dan gerakan dalam pertunjukan dari teks drama.

Para tokoh biasanya melakukan gerakan di sepanjang pertunjukan.

Bahkan, umumnya tidak mengucapkan dialog sama sekali.

Itulah dia penjelasan dari berbagai jenis teks drama yang bisa peserta didik pelajari apda bab 5 Bahasa Indonesia SMA kelas 11 kurikulum merdeka.

Semoga bermanfaat!

Baca Juga: Jawaban Lengkap Soal Drama Halaman 147 Bab 5, Bahasa Indonesia SMA Kelas 11 Kurikulum Merdeka