1 Jutaan Aja! Ini Rekomendasi Kulkas 1 Pintu Harga Termurah 2023

By Aullia Rachma Puteri, Selasa, 28 Februari 2023 | 07:00 WIB
Rekomendasi kulkas 1 pintu harga Rp1 jutaan (Nakita.id/Ruby)

Harga kulkas Sharp SJ-N162D-AS: Rp1.500.000 – Rp1.700.000

2. Sanken SK-V181A-CB

Sanken SK-V181A-CB

Rekomendasi kulkas 1 pintu 1 jutaan selanjutnya adalah Sanken SK-V181A-CB.

Kulkas produksi Sanken ini memiliki teknologi dinding HD yang tebal dan padat, jadi ia mampu menyimpan makanan dingin lebih lama.

Dengan skor rata-rata running ratio 36%, kulkas keluaran Sanken ini diklaim lebih cepat dingin, mampu membuat suhu dan kesegaran makanan lebih stabil terjaga, kompresor bekerja lebih singkat, dan lebih hemat energi.

Memiliki kapasitas 154 liter, rak bagian bawahnya dirancang lebih besar buat menyimpan lebih banyak sayuran dan buah-buahan kesukaan Moms agar tetap segar.

Material bagian dalam kulkas ini mengikuti standar ROHS yang antiracun dan antibau, jadi lebih higienis dan ramah lingkungan.

Harga kulkas Sanken SK-V181A-CB: Rp1.700.000 – Rp1.900.000

3. Aqua AQR-D190

Aqua AQR-D190

Kulkas keluaran Aqua yang bisa banget menjadi alternatif, untuk memenuhi kebutuhan penyimpanan makanan dan minuman agar tahan lama di rumah.

Dilengkapi fitur Low Voltage Running, lemari es satu ini mampu mempertahankan kinerja kulkas lebih stabil, bahkan dengan masukan (input) tegangan yang rendah.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Kulkas 2 Pintu Harga 1 Jutaan Disertai Teknologi Canggih