Nakita.id - Inilah rincian biaya kuliah di Universitas Bina Nusantara (BINUS).
Buat Moms dan Dads yang berencana untuk menguliahkan anaknya ke sini, intip berapa uang yang harus dikeluarkan tiap semesternya, hingga biaya pendaftarannya.
Biaya Kuliah di Binus Tahun 2023
Perlu diingat, tiap jurusan berbeda-beda ya. Berikut rinciannya.
1. Business Information Technology
- BIAYA SUMBANGAN (DP3): Rp38.000.000
- BIAYA KULIAH: Rp21.300.000
- BIAYA LAB: Rp2.725.000
- BIAYA PERALATAN: Rp9.500.000
- TOTAL SEMESTER 1: Rp71.525.000
2. Manajemen
- BIAYA SUMBANGAN (DP3): Rp38.000.000
- BIAYA KULIAH: Rp19.300.000
- BIAYA LAB: Rp1.750.000
Baca Juga: 6 Universitas Swasta Terbaik di Jakarta Tahun 2023 dengan Biaya Termurah