Rincian Perlengkapan Bayi Baru Lahir yang Perlu Dipersiapkan, Jangan Sampai Mubazir!

By Diah Puspita Ningrum, Jumat, 10 Maret 2023 | 08:30 WIB
Perlengkapan bayi baru lahir (Freepik.com)

2. Perlengkapan tidur

Waktu tidur menjadi momen yang tepat untuk perkembangan otak bayi.

Itu sebabnya, Moms harus menyiapkan lingkungan yang nyaman untuk si Kecil.

Mulai dari menyiapkan baju yang nyaman, selimut, dan bedong.

Selain itu, Moms juga bisa menyiapkan tempat tidur khusus bayi dan juga baby bouncer yang memiliki efek menenangkan.

3. Perlengkapan kebersihan

Kebersihan menjadi salah satu perlengkapan bayi baru lahir yang penting.

Moms wajib membawa tisu basah bebas alkohol yang aman untuk bayi.

Untuk kebersihan botol dan alat makan, Moms membutuhkan sterilizer agar mencegah kuman dan bakteri.

Pastikan Moms memilih semua produk kebersihan yang aman untuk bayi.

4. Perlengkapan bepergian

Baca Juga: Daftar Perlengkapan Bayi Usia 0-3 bulan, Cari Tahu Apa Saja yang Penting atau Tidak Penting untuk Dipersiapkan