Resep MPASI Bahan Dasar Udang, Mudah Dibuat dan Penuh Gizi

By Ruby Rachmadina, Sabtu, 25 Maret 2023 | 11:00 WIB
Resep MPASI bahan dasar udang yang bisa Moms buat di rumah untuk penuhi gizi Si Kecil. (pixabay.com/stux)

Cara Membuat

1. Cuci semua bahan dengan air mengalir, kemudian tumis bawang merah dan bawang putih bersama butter

2. Lalu, masukkan udang dengan telur puyuh

3. Moms bisa tambahkan air, kaldu, wortel, dan masukkan nasi ke dalamnya

4. Tambahkan keju untuk menambah rasa, lalu blender hingga halus

5. Resep udang telur puyuh siap disajikan

2. Resep Nasi Tim Udang

Bahan-bahan:

- Nasi putih secukupnya

- 1 bonggol jagung manis, kemudian diparut, sebagian lagi diserut ya Moms

- 1 siung bawang putih yang telah diparut, 1/2 bawang bombay cincang halus

- 1 sdm unsalted butter/margarin

- Keju parut, air, daun bayam dan daun seledri secukupnya 

Baca Juga: Kreasi Resep MPASI Bahan Dasar Daging Ayam, Bergizi Tinggi dan Disukai Si Kecil