Resep Es Teler Segar Cocok untuk Takjil Buka Puasa, Bikin Sendiri Lebih Nikmat

By Syifa Amalia, Jumat, 24 Maret 2023 | 16:45 WIB
Resep membuat es teler untuk sajian takjil buka puasa. (Nakita.id/David)

Nakita.id – Banyak orang menyukai menu pembuka puasa yang menyegarkan untuk melepas dahaga.

Seperti salah satu sajian takjil yang paling populer adalah es teler.

Siapa yang tidak suka dengan rasa segar dan manis dari minuman favorit saat berbuka ini?

Biasanya mereka mudah didapatkan karena banyak orang yang menjualnya di pinggir jalan.

Tapi, Moms juga bisa lo membuat takjil ini di rumah dengan bahan-bahan yang mudah didapat.

Selain menyegarkan, es teler buatan sendri juga tidak kalah nikmat.

Penasaran seperti apa bahan dan cara membuatnya, berikut ini adalah ressep selengkapnya.

Resep Es Teler Segar untuk Takjil Buka Puasa

1. Resep Es Teler

Dalam resep ini, Moms bisa menggunakan aneka buah segar untuk membuat es teler seperti kelapa, alpukat, dan nangka.

Dilansir dari Kompas.com, berikut resep pembuatan yang bisa dicoba dengan mudah.

Bahan-bahan yang dibutuhkan antara lain:

- 1 buah kelapa muda, keruk dagingnya

Baca Juga: 15 Menu Sahur Praktis, Sehat dan Tidak Bikin Lemas Seharian Saat Puasa