Kapan Sebaiknya Melakukan Mandi Wajib Setelah Berhubungan Intim Sebelum Sahur atau Sesudah? Ini Penjelasannya

By Poetri Hanzani, Rabu, 29 Maret 2023 | 22:00 WIB
Mandi wajib setelah berhubungan intim sebaiknya dilakukan sebelum atau setelah sahur? (Pixabay / StockSnap)

Sementara itu, dikutip Nakita dari Tribunnews, berikut tata cara dan doa niat mandi junub setelah berhubungan intim.

Sebelum mandi junub, wajib untuk mengucapkan niat.

Bacaan niat ini berisi tujuan mandi junub untuk menghilangkan hadas besar.

Berikut lafadz niat mandi wajib:

َوَيْتُ الْغُسْلَ لِرَفْعِ الْحَدَثِ اْلاَكْبَرِ فَرْضًا ِللهِ تَعَالَى

"Nawaitu Ghusla Lirafil Hadatsil Akbari Fardhan Lillahi Ta'ala".

Artinya: Aku berniat mandi besar untuk menghilangkan hadas besar fadhu karena Allah Ta'ala.

Berikut ini cara mandi junub:

- Mula-mula membaca niat mandi junub.

- Cuci tangan sebanyak tiga kali sebelum mandi.

- Bersihkan area kemaluan dengan tangan kiri.

Baca Juga: Kapan Waktu Terbaik untuk Hubungan Intim Setelah Melahirkan? Ketahui Penjelasannya di Sini