Perbanyak Konsumsi Pisang Bisa Jadi Obat Kuat Alami Pria, Ini Faktanya!

By Kirana Riyantika, Rabu, 5 April 2023 | 22:00 WIB
Penjelasan pisang sebagai obat kuat alami (Freepik/@azerbaijan_stock)

Obat kuat dari pisang bisa memperbaiki suasana hati sehingga bisa mendukung gairah bercinta.

Penelitian menemukan bahwa pengaruh afrodisiak paling kuat dari aroma roti pisang.

Menghirup aroma roti pisang terbukti meningkatkan gairah hingga 12 persen.

Penasaran mengenai cara membuat roti pisang?

Berikut ulasannya melansir Sajian Sedap.

Resep roti pisang

a. Bahan-bahan

- 25 gram margarin

- 175 gram (5 buah) pisang barangan dipotong-potong 1/2 cm

- 275 gram tepung terigu protein sedang

- 100 gram gula pasir halus

- 1/2 sendok teh garam

- 600 ml santan dari 1 butir kelapa

Baca Juga: Manfaat Jus Pinang Selain Baik untuk Kesehatan, Bisa Jadi Obat Kuat Anti Lemas!