Kenali Gejala Batuk Tak Biasa pada Anak Terkena TBC, Harus Waspada!

By Shannon Leonette, Rabu, 5 April 2023 | 17:27 WIB
Salah satu gejala TBC pada anak yang wajib Moms waspadai adalah batuk yang tidak biasa (Freepik.com/stockking)

2. Tidak membuang ludah sembarangan.

3. Tetap menjaga kebersihan rumah.

4. Memastikan rumah memiliki ventilasi udara yang baik.

5. Tidak membiarkan anak untuk tidur dengan orang lain.

6. Tidak membiarkan anak dicium maupun digendong sembarangan oleh orang lain.

Itu tadi informasi lengkap terkait gejala TBC anak yang perlu Moms waspadai.

Khususnya, gejala batuk TBC yang perlu diperhatikan.

Kemudian, informasi terkait faktor penyebab serta cara pencegahannya.

Apabila Si Kecil diduga terserang TBC, segera bawa ke dokter terdekat untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut.

Itu dia Moms penjelasan mengenai gejala batuk TBC seperti apa yang menyerang anak.

Semoga informasi di atas bermanfaat!

Baca Juga: Ini 5 Hal yang Bisa Moms Lakukan Demi Pencegahan TBC Pada Anak