Berat Badan Turun saat Hamil, Kenali dan Waspadai Penyebabnya Moms!

By Poetri Hanzani, Jumat, 14 April 2023 | 12:13 WIB
Penyebab berat badan turun saat hamil. (Pexels / Leah Kelley)

Namun, jika Moms kehilangan banyak berat badan, atau merasa menderita hiperemesis gravidarum (mual pagi yang parah), segera cek ke dokter.

Akan tetapi, ada beberapa penyebab berat badan turun saat hamil yang perlu diwaspadai.

Bila Moms kehilangan berat badan pada trimester kedua atau ketiga bisa menandakan adanya masalah.

Terlebih jika tiba-tiba mengalami penurunan berat badan yang drastis, seperti lima pon dalam seminggu.

Selama kehamilan, Moms dapat menjaga kenaikan berat badan dalam kisaran target dengan makan sehat dan berolahraga secara teratur.

Berikut langkah-langkah yang bisa diterapkan:

- Makan makanan seimbang dan camilan sehat

- Tetap terhidrasi dengan minum rata-rata sekitar sepuluh gelas 8 ons air setiap hari

- Pilih karbohidrat kompleks seperti kacang-kacangan, buah-buahan dan sayuran, serta biji-bijian

- Pantau berat badan dengan selalu konsultasi ke dokter

Semoga bermanfaat!

Baca Juga: Penyebab Berat Badan Turun pada Penderita Diabetes, dan Cara Mengatasinya