Rangkuman Materi Matriks, Bab 3 Matematika Tingkat Lanjut Kelas XI SMA Kurikulum Merdeka

By Ratnaningtyas Winahyu, Rabu, 3 Mei 2023 | 09:27 WIB
Rangkuman bab 3 matriks dalam mata pelajaran Matematika Tingkat Lanjut kelas XI SMA Kurikulum Merdeka (Freepik.com/pressfoto)

Operasi penjumlahan atau pengurangan matriks dilakukan dengan cara menjumlahkan atau mengurangkan elemen-elemen matriks A dan B yang seletak.

6. Jika matriks A matriks yang berordo m×n dan k adalah bilangan real (k sering disebut skalar), maka kA menyatakan matriks yang diperoleh dengan mengalikan setiap elemen pada matriks A dengan k.

7. Dua buah matriks dapat dikalikan apabila banyak kolom matriks yang dikali sama dengan banyak baris matriks pengalinya.

8. Jika

Matriks A

Maka, determinan dari matriks A dapat dinyatakan:

Determinan matriks A

9. Misalnya,

Matriks A

Maka, determinan matriks A:

Determinan matriks A

Baca Juga: Kunci Jawaban Uji Pemahaman Matriks Halaman 166 Nomor 7-10 Matematika Tingkat Lanjut Kelas XI SMA Kurikulum Merdeka