Fungsi dari Membran Plasma, Sitoplasma, dan Inti Sel Serta Struktur di Setiap Sel Organisme, Materi Biologi Kelas XI Kurikulum Merdeka

By Diah Puspita Ningrum, Senin, 8 Mei 2023 | 15:30 WIB
Fungsi membran sel, sitoplasma dan inti sel di mata pelajaran biologi kelas XI SMA kurikulum merdeka (Pexels/ lil artsy)

c. Bagian hidrofobik

Membran plasma atau membran sel merupakan struktur pembatas antara sitoplasma dan permukaan sel.

Singer dan Nicolson menjelaskan bahwa membran sel berdasarkan model mosaik cair (Fluid mosaic model).

Teori ini menjelaskan bahwa membran sel terdiri dari protein yang tersusun seperti mozaik.

Masing-masing tersisip di antara dua lapis fosfolipid.

2. Sitoplasma

Sitoplasma merupakan organisasi kompleks senyawa organik dan organik dari bagian eksternal membran inti sel.

Sitoplasma ini merupakan bagian dari protoplasma yang berada di membran plasma dan membran inti sel.

Bagiannya meliputi sitosol dan organel yang terikat membran.

a. Sitosol

Sitosol adalah bagian yang berupa cairan dari sitoplasma.

Baca Juga: Keterkaitan Antara Struktur Sel, Materi Biologi Kelas XI SMA Kurikulum Merdeka