Kunci Jawaban Ayo Berlatih Halaman 36 Kimia Kelas XI Kurikulum Merdeka

By Aullia Rachma Puteri, Rabu, 17 Mei 2023 | 17:00 WIB
Kunci Jawaban Ayo Berlatih Halaman 36 Kimia Kelas XI (Freepik)

Nakita.id - Setelah belajar Kimia kelas XI pada Kurikulum Merdeka bab II, peserta didik diminta untuk mengerjakan soal.

Hal ini bertujuan untuk mengasah kembali pengetahuan peserta didik dalam mata pelajaran tersebut.

Sekalian agar lebih paham karena sering berlatih soal adalah kunci peserta didik lebih paham materi.

Nah, berikut ini adalah kunci jawaban dari soal Ayo Berlatih pada halaman 36.

Simak selengkapnya di sini.

Kunci Jawaban Ayo Berlatih Halaman 36 Kimia Kelas XI

Soal

Tentukan kecenderungan atom-atom di bawah ini untuk mencapai kestabilan melalui konigurasi elektronnya!

a. 11Na

b. 17Cl

c. 8O 

d. 12Mg

e. 56Ba

Baca Juga: Dasar Ikatan Kimia dan Kestabilan Atom Serta Contohnya, Materi Kimia Kelas XI Kurikulum Merdeka

f. 16S

Kunci Jawaban

a. 11Na: 1s 2 2s 2 2p 6 3s 1

Jadi, natrium akan melepaskan satu elektronnya membentuk kation Na+ agar memiliki konigurasi elektron unsur neon (Ne: 1s 2 2s 2 2p 6 ).

11Na Na+ + e–

(2 8 1) (2 8)

b. 17Cl: 1s 2 2s 2 2p 6 3s 2 3p 5

Jadi, klorin akan menangkap satu elektron membentuk anion Cl– agar memiliki konigurasi elektron argon (Ar: 1s 2 2s 2 2p 6 3s 2 3p 6 ).

17Cl + e– Cl–

(2 8 7) (2 8 8)

c. 8O: 1s 2 2s 2 2p 4

Jadi, oksigen akan menangkap dua elektron membentuk anion O2– agar memiliki konigurasi elektron neon (Ne: 1s 2 2s 2 2p 6 ).

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Pemahaman Bagian Essay Halaman 30 Kimia Kelas XI Kurikulum Merdeka

8O + 2e– O2–

(2 6) (2 8)

d. 12Mg: 1s 2 2s 2 2p 6 3s 2

Jadi, magnesium akan melepaskan dua elektronnya membentuk kation Mg2+ agar memiliki konigurasi elektron neon (Ne: 1s 2 2s 2 2p 6 ).

12Mg Mg2+ + 2e–

(2 8 2) (2 8)

e. 56Ba: 1s 2 2s 2 2p 6 3s 2 3p 6 4s 2 3d 10 4p 6 5s 2 5p 6 4d 10 6s 2

Jadi, barium akan melepaskan dua elektronnya membentuk kation Ba2+ agar memiliki konigurasi elektron xenon (Xe: 1s 2 2s 2 2p 6 3s 2 3p 6 4s 2 3d 10 4p 6 5s 2 5p 6 4d 10).

56Ba Ba2+ + 2e–

(2 8 8 18 18 2) (2 8 8 18 18)

f. 16S: 1s 2 2s 2 2p 6 3s 2 3p 4

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Pemahaman Pilihan Ganda Kimia Halaman 28-29 Kelas XI Kurikulum Merdeka

Jadi, sulfur akan menangkap dua elektron membentuk anion S 2– agar memiliki konigurasi elektron sama dengan argon (Ar: 1s 2 2s 2 2p 6 3s 2 3p 6 ).

16S + 2e– S2–

(2 8 6) (2 8 8)

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Ayo Berlatih Halaman 25 Kimia Kelas XI Kurikulum Merdeka