Cabang Iman Berkaitan dengan Niat, Aqidah, dan Hati, Mapel Pendidikan Agama Islam SMA Kelas X

By Kirana Riyantika, Selasa, 30 Mei 2023 | 12:00 WIB
Penjelasan cabang iman berakaitan dengan hati, niat, dan aqidah, melansir buku Pendidikan Agama Islam SMA kelas X kurikulum merdeka (Freepik)

11. Mencintai dan membenci karena Allah Swt.

12. Mencintai Rasulullah Saw. dan yang memuliakannya

13. Ikhlas, tidak riya dan menjauhi sifat munafiq

14. Bertaubat, menyesal dan janji tidak akan mengulang suatu perbuatan dosa

15. Takut kepada Allah Swt.

16. Selalu mengharapkan rahmat Allah Swt.

17. Tidak berputus asa dari rahmat Allah Swt.

18. Syukur nikmat

19. Menunaikan amanah

20. Sabar

21. Tawadlu dan menghormati yang lebih tua

Baca Juga: Menerapkan Perilaku Etos Kerja untuk Meraih Kesuksesan, Materi Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMA Kelas X