Jawaban Soal Latihan 1.6 Halaman 28 Nomor 4-6 Matematika Kelas X Kurikulum Merdeka

By Ratnaningtyas Winahyu, Rabu, 5 Juli 2023 | 09:01 WIB
Jawaban Latihan 1.6 halaman 28 nomor 4-6 Matematika kelas X SMA Kurikulum Merdeka (Freepik.com)

Soal Latihan 1.6 nomor 5 halaman 28 Matematika kelas X Kurikulum Merdeka

Sita membuat sebuah pola tertentu sehingga setiap tahap jumlah segmen garis yang dihasilkan semakin banyak walaupun dengan ukuran yang lebih kecil.

Sita terus melanjutkan fraktal tersebut dengan menghasilkan lebih banyak segmen garis pada tahap-tahap selanjutnya dengan pola yang sama.

a. Buatlah sebuah tabel yang menunjukkan peningkatan jumlah segmen garis pada fraktal yang dibuat oleh Sita.

b. Berapa banyak segmen garis yang dihasilkan setelah 20 tahap pertama?

Jawaban:

a. Tabel yang merepresentasikan banyaknya segmen garis yang terbentuk di setiap fase

Jawaban Latihan 1.6 nomor 5 halaman 28 Matematika kelas X Kurikulum Merdeka

Segmen garis yang dihasilkan setelah 20 tahap pertama.

Pada setiap fase, masing-masing ruas garis berubah menjadi 4 ruas garis lain yang lebih pendek, sehingga model matematika untuk menggambarkan permasalahan

f(x) = 4x

Baca Juga: Definisi dan Sifat-sifat Logaritma, Materi Bab 1 Matematika Kelas X SMA Kurikulum Merdeka