10+ Rangkaian Nama Bayi Perempuan Lahir Bulan Agustus, Penuh Arti Menarik Sesuai Ajaran Islam

By Poetri Hanzani, Rabu, 26 Juli 2023 | 13:03 WIB
Rangkaian nama bayi perempuan lahir bulan Agustus. (Pexels / Anna Shvets)

Nakita.id - Sedang mencari nama terbaik untuk calon buah hati?

Memilih nama untuk anak perlu banyak pertimbangan ya Moms dan Dads.

Tidak boleh sembarangan, tentunya kita harus mengetahui maknanya.

Nah, nama bayi perempuan berikut ini bisa menjadi inspirasi untuk buah hati.

Dikutip dari berbagai sumber, inilah beberapa nama bayi perempuan lahir bulan Agustus.

Nama Bayi Perempuan Lahir Bulan Agustus

1. Anabia Aafiya

Anabia: Artinya gerbang surga

Aafiya: Seseorang yang merupakan gambaran kesehatan yang sempurna

2. Zonaira Aaila

Zonaira: Artinya sabuk, tali pengikat, cerdas, bijak, bunga surga

Aaila: Cantik, menarik dan menawan

Baca Juga: 10+ Rekomendasi Nama Bayi Perempuan yang Jarang Digunakan Punya Arti Cerdas

3. Bareera Aamilah

Bareera: Saleh, benar sendiri, religius

Aamilah: Wanita yang beramal saleh

4. Irtaza Aatikah

Irtaza: Favorit, terpilih, senang, puas

Aatikah: Terpilih, dermawan

5. Muntaha Afrah

Muntaha: Yang tertinggi, gelar tertinggi, status tinggi

Afrah: Kebahagiaan

6. Zoya Ameera

Zoya: Hidup, penyayang, gadis peduli

Baca Juga: 15+ Nama Bayi Perempuan Jawa dengan Arti Pembawa Keberuntungan dan Mendatangkan Rezeki Menurut Feng Shui

Ameera: Putri, pemimpin

7. Naira Asafiya

Naira: Bercahaya, cemerlang, penuh cahaya

Asafiya: Murni, jelas, adil

8. Neha Asima

Neha: Penyayang, hujan

Asima: Pelindung

9. Saufa Azeeza

Saufa: Artinya sabar

Azeeza: Terhormat, berharga, disayangi

10. Saifa Badriya

Baca Juga: Arti Nama Freya Ternyata Punya Makna Penuh Cinta dan Kecantikan, Rangkaian Nama Bayi yang Tepat untuk Si Kecil

Saifa: Artinya bersinar

Badriya: Menyerupai bulan purnama

11. Nada Danishara

Nada: Artinya ramah

Danishara: Cerdas, cerah

12. Azhara Fadeelah

Azhara: Artinya bersinar

Fadeelah: Keunggulan, atribut, nilai

13. Irtaza Fahmidah

Irtaza: Favorit, terpilih, senang, puas

Fahmidah: Cerdas, bijaksana

Baca Juga: Arti Felicia dan Rangkaian Nama Panjang untuk Nama Bayi Perempuan Nuansa Kristen Penuh Kebahagiaan