Inspirasi Nama Bayi Laki-laki Awalan Huruf X, Jarang Dipakai Tapi Punya Arti yang Menarik

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Kamis, 3 Agustus 2023 | 17:30 WIB
Nama bayi laki-laki awalan huruf X (NAKITA - Cynthia)

Nakita.id - Beberapa Moms pasti ingin memberikan nama yang unik untuk si Kecil bukan?

Namun meski unik, tentu Moms harus memikirkan artinya yang penuh makna.

Salah satu nama bayi laki-laki yang unik adalah berawalan huruf X.

Berikut beberapa rekomendasinya.

Xaquil: rupawan

Xabier: bersinar

Xaver: bersinar

Xabian: mudah dibimbing

Xai: keren

Xabat: keselamatan

Xagar: laut

Baca Juga: Tips Memilih Nama Bayi Kembar, Lengkap dengan Inspirasi Nama dan Arti