Agar Terhindar dari Risiko Tetapi Tetap Bisa Ajukan Pinjaman, Ini 4 Tips Menghindari BI Checking

By Diah Puspita Ningrum, Selasa, 29 Agustus 2023 | 11:00 WIB
Cara menghindari BI cheking (Freepik)

Nakita.id - Berikut ini adalah cara menghindari BI Checking supaya Moms tetap bisa mengajukan pinjaman dengan mana dan tenang.

BI checking adalah singkatan dari "Bank Indonesia checking".

Atau dalam bahasa Indonesia dikenal juga sebagai "Pengecekan di Bank Indonesia".

Ini merujuk pada proses pemeriksaan atau pengecekan yang dilakukan oleh Bank Indonesia terhadap informasi kredit dan riwayat keuangan seseorang atau perusahaan.

Tujuannya adalah untuk melihat catatan kredit, kinerja keuangan, dan kemampuan membayar utang pihak yang bersangkutan.

Skor BI Checking yang buruk akan menyebabkan seseorang atau perusahaan kesulitan mengajukan kredit.

Kabar baiknya, Moms bisa melakukan pemutihan atau menghindari BI Checking.

Melansir dari berbagai sumber, berikut adalah sejumlah tips yang bisa dilakukan.

Yuk simak!

Cara Menghindari BI Checking

1. Melunasi Kredit

Salah satu cara menghindari BI Checking adalah dengan melunasi tagihan kredit tepat waktu.

Baca Juga: Rincian Biaya Notaris Over Kredit Rumah Agar Prosesnya Cepat dan Tidak Bermasalah, Cek di Sini!