Siapkan Dananya Sekarang! Ini Biaya Umroh Anak di Bawah 1 Tahun

By Kirana Riyantika, Sabtu, 11 November 2023 | 12:30 WIB
Penjelasan biaya umroh anak di bawah 1 tahun (Freepik)

Pesan tiket, akomodasi, dan transportasi dengan mempertimbangkan kebutuhan anak-anak, seperti jarak dari tempat penginapan ke tempat-tempat ibadah.

2. Prioritaskan kesehatan dan kenyamanan

Pastikan anak-anak sudah mendapatkan vaksinasi yang diperlukan.

Bawa serta obat-obatan dan perlengkapan medis yang mungkin diperlukan selama perjalanan, termasuk obat demam, obat pencernaan, dan perban.

Pilih pakaian yang nyaman dan sesuai dengan iklim di tanah suci.

Perhatikan juga untuk membawa pakaian cadangan, terutama bagi bayi dan balita yang mungkin lebih rentan terhadap kotoran.

3. Siapkan perlengkapan bayi

Persiapkan tas khusus berisi perlengkapan bayi seperti popok, susu formula, botol bayi, dan perlengkapan mandi.

Sertakan juga mainan atau hiburan favorit anak-anak untuk membantu mereka merasa lebih nyaman.

4. Penyimpanan dokumen

Simpan dokumen-dokumen penting, seperti paspor anak dan surat keterangan kesehatan, dalam satu tempat yang mudah dijangkau. Pastikan semua dokumen yang diperlukan telah disusun dengan rapi.

Baca Juga: Rincian Biaya Umroh 2023, Mulai dari Pengurusan Visa hingga Transportasi