Jenis Obat Apa yang Cocok untuk Ibu Menyusui yang Sakit Tenggorokan? Berikut Daftar Lengkapnya

By Shannon Leonette, Senin, 20 November 2023 | 15:04 WIB
Moms harus tahu, ternyata ada lo jenis obat yang bisa digunakan untuk mengatasi masalah sakit tenggorokan pada ibu menyusui. Moms bisa cek daftar lengkapnya berikut ini. (Freepik / 8photo)

- Menghirup inhalasi uap untuk meredakan hidung kering dan tersumbat

- Minum suplemen Echinacea dan Zinc (opsional)

- Sering istirahat, minum banyak cairan, dan perbanyak asupan vitamin C

- Manfaatkan bahan dapur, seperti minum air lemon hangat dengan madu, mengisap kismis, dan sebagainya

Jika Moms berpikir bisa meredakan sakit tenggorokan dengan antibiotik, cara ini justru salah besar.

Ibu menyusui yang minum antibiotik justru dapat memperparah gejala sakit tenggorokan yang dideritanya.

Berapa Lama Gejala Sakit Tenggorokan Hilang?

Pada umumnya, sakit tenggorokan pada ibu hamil akan hilang selama 7-10 hari.

Namun, apabila gejalanya tidak menurun hingga seminggu lebih, segeralah berkunjung ke dokter terdekat.

Apalagi jika Moms telah mencoba semua jenis obat di atas dan tidak berhasil.

Nantinya dokter akan memberikan obat khusus sesuai dengan kondisi yang Moms alami.

Semoga informasi di atas bermanfaat ya.

Baca Juga: Jangan Khawatir Lagi, Begini Cara Aman Mengonsumsi Obat Radang Tenggorokan untuk Ibu Menyusui yang Perlu Disesuaikan dengan Dosisnya