7 Situs Beli Emas Online Resmi OJK, Tawarkan Harga Terbaik dan Terpercaya

By Shannon Leonette, Senin, 20 November 2023 | 17:04 WIB
Moms bisa cek daftar berikut mengenai rekomendasi situs beli emas online untuk memulai investasi. Situs-situs ini semuanya sudah resmi terdaftar di OJK ya, Moms. (Pixabay / publicdomainpictures)

Namun sayangnya, emas fisik yang Moms dapatkan dari Tokopedia tidak bisa digadaikan.

Juga, tidak ada fasilitas cicil emas untuk menabung emas secara angsuran.

2. tanamduit

Situs beli emas satu ini juga cocok untuk Moms yang ingin berinvestasi mulai dari Rp 10.000 sekaligus eksis di media sosial.

Apalagi, emas yang ditabung bisa ditarik dalam bentuk kartu emas dengan desain yang bisa Moms custom sendiri dan dikirim dari Pegadaian.

Meski begitu, tanamduit tidak memiliki fitur cicil dan gadai emas.

3. BareksaEmas by Bareksa

Jika Moms ingin mendiversifikasi aset, maka BareksaEmas bisa jadi pilihan yang tepat.

Pasalnya, selain emas, Moms juga bisa melakukan investasi reksadana dan SBN yang akan memperkaya portofolio keuangan.

Jika Moms memilih berinvestasi emas di Bareksa, jangan khawatir karena semuanya terjamin aman setelah bermitra dengan Pegadaian dan Indogold, juga sudah terdaftar di OJK.

Tidak hanya itu. Moms juga akan disediakan pilihan logam mulia dari Antam dan UBS Gold dengan kadar 99,99 persen.

Meski begitu, perlu diingat bahwa Moms bisa berinvestasi mulai dari Rp 50.000.

Selain itu, pilihan metode pembayarannya juga dibilang masih terbatas.

Baca Juga: Daftar Rekomendasi Aplikasi Digital untuk Berinvestasi Emas Online