Daftar Lengkap Rekomendasi Tanaman Hias yang Cocok untuk Dekorasi Natal

By Shannon Leonette, Jumat, 22 Desember 2023 | 21:00 WIB
Hari Natal tinggal sebentar lagi! Moms bisa luangkan waktu untuk mendekorasi rumah dengan hiasan-hiasan khas Natal, termasuk meletakkan tanaman hias di rumah. Berikut beberapa rekomendasinya. (Freepik.com)

Pasalnya, menyiraminya terlalu banyak justru membuat poinsettia cepat mati.

5. Cyclamen

Tanaman hias bernama cyclamen ini dapat bertahan di suhu hingga 4 derajat Celcius, Moms.

Uniknya adalah, tanaman hias satu ini dapat mekar selama lebih dari delapan minggu jika dirawat dengan tepat.

Cukup letakkan di tempat yang terang dengan sedikit cahaya, dan hindari aliran udara hangat dalam ruangan.

Jangan lupa pangkas bunga yang sudah mati serta daun kuningnya dengan mencabut seluruh batangnya dekat garis daun.

Kemudian, siram dari bagian bawah tanaman dengan meletakkannya di baskom air dan membiarkannya meresap selama 15-20 menit.

Sebisa mungkin juga hindari percikan air pada daun ya, Moms.

6. Pinus Norfolk Island

Tanaman hias satu ini juga cocok Moms jadikan sebagai dekorasi Natal.

Terutama, jika Moms tinggal di rumah dengan ruangan yang tidak terlalu luas.

Cukup letakkan di tempat yang terang dengan sedikit cahaya selama 6-8 jam, lalu pindahkan ke tempat dengan lebih sedikit cahaya.

Jangan lupa untuk menyiramnya saat tanah terasa kering.

Baca Juga: Tanaman Hias Murah Meriah, Pilihan Cantik untuk Menghiasi Rumah